Percobaan 2 Kondisi 4
Percobaan 2 Kondisi 4
Buatlah rangkaian seperti pada modul percobaan, kemudian buatlah kondisi dengan inputan berupa saklar SPDT .
- Rangkaian Sederhana 1 : B= 1, D=1, A=0, C’=1, D= 1
- Rangkaian Sederhana 2 : B= 1, D=1, A= 1, B=1, C’=0.
2. Rangkaian Simulasi [Kembali]
Gambar rangkaian sebelum disimulasikan
Rangkaian setelah disimulasikan
3. Prinsip Kerja [Kembali]
Pada percobaan 2 dengan kondisi 4 diminta untuk membuat rangkaian seperti pada modul percobaan, kemudian buatlah kondisi dengan inputan berupa saklar SPDT .
· Rangkaian Sederhana
1 : B= 1, D=1, A=0, C’=1, D= 1
· Rangkaian Sederhana
2 : B= 1, D=1, A= 1, B=1, C’=0.
- Rangkaian Sederhana 1
Pada rangkaian sederhana 1 ini terdapat 5 saklar yang menghasilkan output berbeda.Pada saklar B=1,D=1,A=0,C'=1,D=1. Dimana saklar B dan D memuat inputan 1 yang menuju gerbang OR.Pada saklar A dan C' memuat inputan 0 dan 1. Pada saklar C awalnya bernilai 1 setelah di not kan maka hasil dari kebalikan 1 adalah 0.Sehingga pada gerbang AND inputan 1 dan 2 bermuatan 0.Pada saklar D yang berinputan 1 menuju gerbang AND inpu 3.Gerbang AND menggunakan operasi perkalian dimana hasil dari 0 x 0 x 1 = 0.Lalu kedua output dari gerbang OR dan AND menuju ke gerbang OR U3 sehingga menghasilkan output 1 yang menyebabkan lampu LED-RED dapat menyala.
- Rangkaian Sederhana 2
Pada rangkaian sederhana yang ke 2 terdapat 5 saklar dengan nilai output berbeda.Pada saklar B=1,D=1,A=1,B=1,C'=0.Pada saklar sama-sama memuat nilai 1 menuju gerbang OR yang menggunakan prinsip operasi penjumlahan mengisi input 1 dan 2 sehingga menghasilkan output 1.Pada saklar A dan B menghasilkan output yang sama juga yaitu 1 sehingga kedua output tersebut langsung menuju gerbang AND inpu q dan 2.Sedangkan untuk C' yang awalnya memiliki output 0 setelah melewati gerbang not maka berubah menjadi 1.Sehingga hasil 1 tersebut mengalirkan arus ke input 3 gerbang AND.Gerbang AND yang menggunakan prinsip perkalian menghasilkan output berupa 1.Kedua output dari OR dan AND sama-sama bernilai 1 sehingga setelah dilakukan penjumlahan 1+1 pada OR U10 menghasilkan outputan 1 yang menyebabkan lampu LED BLUE menyala.
4. Video [Kembali]
5. Link Download [Kembali]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar